PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN LINKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. ASTRA INTERNATIONAL Tbk, AUTO 2000 MT HARYONO BALIKPAPAN
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh disiplin kerja dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan PT Astra International Tbk, Auto 2000 MT Haryono Balikpapan. Sampelnya dalah sebanyak 36 karyawan. Data penilitian dianalisis dengan menggunakan smart PLSVer 4. Hasil penelitian menemukan bahwa Disiplin Kerja dan Lingkungan Kerja berpengaruh dan signifikan terhadap kinerja karyawan PT Astra International Tbk, Auto 2000 MT Haryono Balikpapan.
Published
2024-02-02
How to Cite
Ahmad, A., & Ivani, K. A. (2024). PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN LINKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. ASTRA INTERNATIONAL Tbk, AUTO 2000 MT HARYONO BALIKPAPAN. Jurnal Cahaya Mandalika ISSN 2721-4796 (online), 5(1), 196-202. Retrieved from https://ojs.cahayamandalika.com/index.php/jcm/article/view/2696
Section
Articel