Hubungan Penerapan Sistem Pembelajaran Moving Class Dengan Aktivitas Belajar Siswa di SMPN 8 Taliwang Kabupaten Sumbawa Barat
Abstract
Article History
Received:
Revised:
Published:
Keywords:
Moving Class Learning System, Learning Activities
Abstract: The problem that occurred at SMP Negeri 8 Taliwang was that when they wanted to change their class hours, students always waited for the subject teacher by staying in the classroom. That's where boring things happen for students because the situation is monotonous and the classroom situation becomes unconducive. To overcome the above problems, it is necessary to apply a learning system that is more varied in the learning process. One of the learning systems implemented is the moving class learning system. The purpose of this study was to find out the relationship between the implementation of the Moving Class Learning System and student learning activities at SMP Negeri 8 Taliwang for the 2023/2024 school year. This study uses a quantitative method. The data collection method used in this study is a questionnaire. With the total population of all students of SMP Negeri 8 Taliwang, from the population a sampling of 34 grade VIII students was taken. The data analysis method used is product moment correlation analysis. The results of the study showed that the moving class had a very strong relationship with student learning activities at SMP Negeri 8 Taliwang, which was seen from the r- count greater than the r-table at a significant level.
KataKunci:
Sistem Pembelajaran Moving Class, Aktivitas Belajar
Abstrak: Permasalahan yang terjadi di SMP Negeri 8 Taliwang adalah ketika hendak berganti jam pelajaran siswa selalu menunggu guru mata pelajaran dengan tetap berada didalam kelas. Disitulah terjadi hal yang membosankan bagi siswa karena keadaan tersebut bersifat monoton dan keadaan kelas menjadi tidak kondusif. Untuk mengatasi permasalahan diatas perlu diterapkan sistem pembelajaran yang lebih bervariasi dalam proses pembelajaran. Salah satu sistem pembelajaran yang diterapkan adalah sistem pembelajaran moving class. Tujuan penelitian ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana Hubungan Antara Penerapan Sistem Pembelajaran Moving Class Dengan Aktivitas Belajar Siswa Di SMP Negeri 8 Taliwang Tahun Ajaran 2023/2024. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah angket. Dengan jumlah populasi seluruh siswa SMP Negeri 8 Taliwang, dari populasi dilakukan pengambilan sampel sebanyak 34 siswa kelas VIII. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis korelasi product moment. Hasil penelitian menunjukkan bahwa moving class mempunyai hubungan yang sangat kuat dengan aktivitas belajar siswa di SMP Negeri 8 Taliwang, yang dilihat dari r-hitung lebih besar dari r-tabel pada taraf signifikan 5% dengan N=34 yaitu 0,824 lebih besar dari 0,339 atau (0,824>0,339) sangat kuat sehingga hipotesis nihil (Ho) ditolak dan hipotesis alternatif (Ha) diterima. Dengan demikian hasil penelitian ini dinyatakan signifikan.